PENGARUH MOTIVASI, DISIPLIN, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. ASDP INDONESIA FERRY (PERSERO) CABANG BALIKPAPAN
DOI:
https://doi.org/10.36277/mreko.v1i1.93Kata Kunci:
Motivasi, Disiplin, Lingkungan Kerja, KinerjaAbstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari motivasi, disiplin dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) Cabang Balikpapan. Populasi dalam penelitian ini adalah karyawan tetap sebanyak 222 responden. Dengan menggunakan teknik random sampling sehingga sampel yang di gunakan sebanyak 83 responden. Teknik pengumpulan data adalah observasi, wawancara dan kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linear berganda dengan menggunakan program SPSS v22.
Hasil penelitian menunjukkan Motivasi, Disiplin dan Lingkungan secara simultan berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) Cabang Balikpapan. Lingkungan Kerja secara parsial berpengaruh secara signifikan dan dominan terhadap Kinerja Karyawan PT. ASDP Indonesia Ferry (Persero) Cabang Balikpapan.
Referensi
Bangun, W. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Erlangga.
Hashibuan, M. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Junedi. (2016). Pengaruh Kecerdasan Spritual, Disiplin Kerja Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Kesyahbandaran Dan Otoritas Pelabuhan Pantoloan. E Jurnal Katalogis, Volume 4 Nomor 3, Maret Hlm 215-226 ISSN: 2302-2019.
Mangkunegara, A. P. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Sajangbati , I. (2013). Motivasi, Disiplin, Dan Kepuasan Pengaruhnya Terhadap Kinerja Pegawai PT. Pos Indonesia (Persero) Cabang Bitung. Jurnal EMBA, Vol.1 No.4 Desember Hal. 667-678, ISSN 2303-1174.
Siagian, S. P. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.
Sondole, E. M., Nelwan, O. S., & Palandeng, I. D. (2015). Pengaruh Disiplin Kerja, Motivasi Dan Pengawasan Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Pertamina (Persero) Unit Pemasaran VII, Terminal BBM Bitung. Jurnal EMBA , Vol.3 No.3 Sept. , Hal.650-659 ISSN 2303-11.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta.
Sutrisno, E. (2013). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Kencana.
##submission.downloads##
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Anda bebas untuk:
Membagikan - menyalin dan mendistribusikan ulang materi dalam media atau format apa pun untuk tujuan apa pun, bahkan untuk tujuan komersial.
Mengadaptasi - menggubah, mengubah, dan mengembangkan materi untuk tujuan apa pun, bahkan untuk tujuan komersial.
Pemberi lisensi tidak dapat mencabut kebebasan ini selama Anda mengikuti persyaratan lisensi.
Dengan ketentuan sebagai berikut:
Atribusi - Anda harus memberikan kredit yang sesuai, memberikan tautan ke lisensi, dan menunjukkan jika ada perubahan. Anda dapat melakukannya dengan cara yang wajar, tetapi tidak dengan cara apa pun yang menunjukkan bahwa pemberi lisensi mendukung Anda atau penggunaan Anda.
Tidak ada batasan tambahan - Anda tidak boleh menerapkan ketentuan hukum atau tindakan teknologi yang secara hukum membatasi orang lain untuk melakukan apa pun yang diizinkan oleh lisensi.
Pemberitahuan:
Anda tidak harus mematuhi lisensi untuk elemen-elemen materi yang berada dalam domain publik atau di mana penggunaan Anda diizinkan oleh pengecualian atau pembatasan yang berlaku.
Tidak ada jaminan yang diberikan. Lisensi ini mungkin tidak memberikan semua izin yang diperlukan untuk penggunaan yang Anda inginkan. Sebagai contoh, hak-hak lain seperti publisitas, privasi, atau hak moral dapat membatasi cara Anda menggunakan materi tersebut.